Monday, April 28, 2014

JADILAH PENASEHAT YANG BAIK, BUKAN PENCELA

JADILAH PENASEHAT YANG BAIK, BUKAN PENCELA
Imam Al-Hafidz Ibnu Rajab -rahimahullah- mengatakan,
Para ulama dahulu, apabila ingin menasehati seseorang, mereka akan menasehatinya secara rahasia (empat mata).
Sebagian diantara mereka ada yang berkata:
من وعظ أخاه فيما بينه وبينه
فهي نصيحة
ومن وعظه على رؤوس الناس :
فإنما وبخه .
Siapa yang menegur saudaranya secara rahasia, maka itulah nasehat yang sesungguhnya.
Dan siapa yang menegurnya secara terang-terangan dihadapan orang banyak, maka hakikatnya itu adalah celaan.
[Jami'ul Ulum wal Hikam: 7]

No comments:

Post a Comment